Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

KERAJAAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA

Gambar
  1. Kerajaan sriwijaya Kerajaan Sriwijaya menjadi salah satu kemaharajaan bahari yang terbesar dan pernah ada di Pulau Sumatera. Selain itu, kerjaaan ini juga memiliki pengaruh yang sangat besar terhadap Nusantara karena memiliki daerah kekuasaan yang sangat luas. 2. Kerajaan Singosari Kerajaan Singosari atau seringkali beberapa orang menuliskannya Singasari atau ada juga yang Singosari adalah salah satu kerajaan yang ada di wilayah Jawa Timur dan didirikan oleh Ken Arok. Untuk lokasi kerajaan ini sendiri diperkirakan sangat dekat dengan kawasan Singosari, Malang. Mayoritas dari rakyat singosari pada masa kerajaan ini adalah Siwa Budha atau Hindu Budha dengan Kejawen serta Animisme. 3. Kerajaan Majapahit Kerajaan Majapahit sendiri adalah salah kerajaan Hindu Budha yang terakhir yang bisa menguasai Nusantara. Selain itu, kerajaan ini juga dianggap sebagai salah satu kerajaan terbesar yang pernah ada di dalam sejarah Indonesia. Berdasarkan Negarakertagama, kekuasan dari Kerajaan Majapah